Alhamdulillah, prestasi luar biasa kembali diraih oleh siswa-siswi MI Unggulan Nuris Jember! πβ¨ Dalam ajang Olimpiade Matematika Game Fantasia tingkat kabupaten yang diselenggarakan oleh Game Fantasia Roxy Jember pada 1 Februari 2025, para siswa kami tampil luar biasa dan sukses membawa pulang gelar juara! ππ₯
Berikut adalah daftar juara dari MI Unggulan Nuris Jember:
π Kategori Kelas 5 :

π₯ M. Safri Alfatih (4B) β Juara 1 ποΈ

π₯ Hamdan Fahmi Wafa (5C) β Juara 2 π₯
π Kategori Kelas 6 :

π₯ Fara Lila Umariah (6A) β Juara 2 π₯
Prestasi ini adalah bukti kerja keras, semangat juang, serta bimbingan dari guru-guru hebat dan dukungan luar biasa dari para orang tua. Semoga pencapaian ini menjadi motivasi bagi seluruh siswa MI Unggulan Nuris Jember untuk terus mengukir prestasi lebih tinggi lagi! ππͺ
Terima kasih atas doa dan dukungan dari semua pihak! Mari kita terus berjuang dan mengharumkan nama madrasah tercinta! ππ₯
Tinggalkan Balasan